Pengaruh Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan, Kepemilikan Manajerial, Rasio Hutang Terhadap Ekuitas, Dan Rasio Lancar Terhadap Harga Saham

Indah Rahayu Lestari, Sugeng Riyadi, Andin Hadiyanto

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan, kepemilikan manajerial, rasio hutang terhadap total ekuitas, dan rasio lancar terhadap harga saham, pada perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2007 – 2011.
Penelitian ini dilakukan pada di 16 perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2007 – 2011. Proses analisis data dilakukan terlebih dahulu dengan uji asumsi klasik dan selanjutnya delakukan pengujian hipotesis. Metode statistik yang digunakan adalah regresi linear berganda.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan berpengaruh positif terhadap harga saham. Kepemilikan manajerial tidak berpengaruh terhadap harga saham. Rasio total hutang terhadap ekuitas tidak berpengaruh terhadap harga saham. Rasio lancar berpengaruh positif terhadap harga saham.

Keywords


Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan, Kepemilikan Manajerial, Rasio Hutang Terhadap Ekuitas, Rasio Lancar, Harga Saham

Full Text:

PDF

References


Agus Sartono R. 1998. Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi. Yogyakarta : BPFE.

Ang, Robert, 1997. Buku Pintar Pasar Modal Indonesia, Mediasoft, Jakarta.

Arthur J, Keown. 2001. Dasar-Dasar Manajemen Keuangan, Jakarta, Salemba Empat

Baridwan, Zaki. 2010 .Intermediate Accounting. Edisi kedelapan.BPFE: Yogyakarta.

Brewer/ Noreen/Gorrinson., 2007., Managerial Accounting alih bahasa Nuri Hinduan dan Edward Tanujaya., Edisi 11 Buku 2., Jakarta : Salemba Empat.

Brewer/ Noreen/Gorrinson., 2007., Managerial Accounting alih bahasa Nuri Hinduan dan Edward Tanujaya., Edisi 11 Buku 2., Jakarta : Salemba Empat.

Deden Mulyana. 2011. Analisis Likuiditas Serta Pengaruhnya Terhadap Harga Saham pada Persahaan yang Berada pada Indeks LQ45 di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Magister Manajemen Volume 4 Nomor 1 Maret 2011 halaman 77 – 96.

Eko Wahyudi, Baidori, 2008. Pengaruh Insider Ownership, Colleteralizable Assets, Growth In Net Assets, dan Likuiditas terhadap Kebijakan Dividen pada Perusahaan Manufaktur yang Listing di Bursa Efek Indonesia Periode 2002 – 2006. Jurnal Aplikasi Manajemen

Evans, Thomas G. 2002. Accounting Theory : Contemporary Accounting Issues. Australis : Thomson, South-Western.

Fahmi, Irham. 2011. Analisis Kinerja Keuangan.Cetakan Pertama. CV Alfabeta: Bandung.

Faisal Matriadi. 2007. Pengaruh Financial Leverage dan Tingkat Inflasi terhadap Harga Saham (Studi pada Saham LQ 45 di Bursa Efek Jakarta).Arthavidya, Tahun 8, Nomor 2 Juni 2007

Harahap, Sofyan Syafri. 1998. Analisis Kritis Atas Laporan Keuangan. Cetakan pertama.PT Raja Grafindo Persada: Jakarta.

Herman Darwis. 2007. Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, dan Financial Leverage terhadap Tanggung Jawab Sosial Perusahaan.

Hermun Ningsih. 2009. Pengaruh Insider Ownership, Kebijakan Hutang, dan Kebijakan Pembayaran Deviden terhadap Return Saham pada Perusahaan Publik di Indonesia. Ekobis Vol. 10, No. 2, Juli 2009 : 125 – 133.

I G. K. A. Ulupui. 2011. Analisis Pengaruh Rasio Likuiditas, Leverage, Aktivitas, dan Profitabilitas terhadap Return Saham (Studi pada Perusahaan Makan dan Minuman dengan Kategori Industri Barang Konsumsi di BEJ). Fakultas Ekonomi Universitas Udayana.

Ikatan Akuntansi Indoneseia. 2011. Standar Akuntansi Keuangan, Jakarta, Salemba Empat.

Indah Dewi Utami dan Rahmawati. 2008. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Ukuran Dewan Komisaris, Kepemilikan Institusional, Kepemilikan Asing, dan Umur Perusahaan Terhadap Corporate Social Responsibility Disclosure.

Indra Widjaja. 2009. Pengaruh Leverage dan Profitabilitas terhadap Harga Saham. Jurnal Organisasi & Manajemen/ Tahun II/02/April/2009.

Keown, Petty, Martin, Scott, Jr. 2005. Manajemen Keuangan, Jakarta, Salemba Empat.

Kasmir dan Jakfar. 2009. Studi Kelayakan Bisnis. Edisi Kedua.Kencana Prenada Media Group: Jakarta.

Leon, Boy dan Sonny Ericson. 2008. Manajemen Aktiva Pasiva Bank Devisa. PT Grasindo: Jakarta.

Mamduh M, Hanafi, dan Abdul Halim. 2009. Analisis Laporan Keuangan. Edisi keempat.UPP STIM YKPN: Yogyakarta.

Mochamad Syakirur Rohman dan Bustanul Arifin. 2011. Pengaruh Kinerja Keuangan, Politcal Visibility, dan Leverage Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility.

Munawir, S. 2010. Analisa Laporan Keuangan. Edisi Keempat. Liberty: Yogyakarta.

Mutmimah. 2003. ‘Analisis Struktur Modal Pada Perusahaan Non Finansial yang Go Public Di Pasar Modal Indonesia’. Dalam Strategi. Semarang: Unnisula. No. 11. Hal. 71-81.

Natarsyah, Syahib, 2000. Analisis Pengaruh Faktor Fundamental dan Resiko Sistematik Terhadap Harga Saham. Jurnal Riset Akuntansi Volume 15, No 3.

Nisfiannoor, Muhammad, 2009. Pendekatan Statistik Modern Untuk Ilmu Sosial. Salemba Humanika: Yogyakarta.

Noer Sasongko, Nila Wulandari. 2002. Pengaruh EVA dan Rasio-Rasio Profitabilitas Terhadap Harga Saham. Surakarta. Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah.

Samsinar Anwar, Siti Haerani, Gagaring Pagalung, 2010. Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responibility terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan dan Harga Saham.

Sangadji, Etta Mamang dan Sopiah. 2010. Metodologi Penelitian – Pendeketan Statistika dalam Penelitian. Edisi Pertama. CV Andi Offset: Yogyakarta.

Santoso,Singgih. 2012. Aplikasi SPSS pada Statistik Parametrik. Cetakan Pertama. PT Elex Media Komputindo: Jakarta.

Siege Joel G dan Jae K. Shim. 2005. Kamus Istilah Akuntansi. PT Elex Media Komputindo. Cetakan Ketiga: Jakarta.

Suad Husnan. 2001. Manajemen Keuangan Teori dan Penerapan (keputusan jangka panjang).Yogyakarta: BPFE.

Suharyadi dan Purwanto. 2009. Statistik Untuk Ekonomi dan Keuangan Modern. Edisi kedua. Salemba Empat: Jakarta.

Sugiyono., 2008, Metodologi Penelitian. Bandung : CV Alfa Beta.

Tita Deitiana. 2011. Pengaruh Rasio Keuangan, Pertumbuhan Penjualan, dan Deviden terhadap Harga Saham. Jurnal Bisnis dan Akuntansi Vol. 13 No. 1 April 2011. Hal 57 – 66.

Wawan Sukmana. 2010. Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility Pada Nilai Perusahaan.

Weston, Fred, J dan Thomas, E Copeland. 1997. Manajemen Keuangan Jilid 2. Jakarta:Binarupa Aksara.




DOI: https://dx.doi.org/10.36080/jem.v8i1.859

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Indah Rahayu Lestari, Sugeng Riyadi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.